Contoh Proposal Buka Puasa Bersama di Yayasan doc

Pada bulan ramadhan dikenal istilah kegiatan BUKBER (Buka Puasa Bersama). Kegiatan tersebut merupakan aktivitas yang amat menyenangkan. Selain menyenangkan, dengan berbuka puasa bersama akan tumbuh jiwa sosial.

Tak terasa hanya beberapa bulan lagi kita pun akan menghadapi Ramadhan dan menjalankan ibadah puasa. Sungguh asyik bisa berkumpul dengan orang-orang yang kita kasihi di bulan penuh berkah ini, apalagi kalau bisa membagikan makanan untuk berbuka puasa, pasti akan melipat-gandakan amalan kita.

Di tengah nikmatnya hidangan untuk berbuka atau takjil, masih banyak saudara kita yang kesusahan mendapatkan makanan enak dan minuman segar untuk berbuka.

Contoh Proposal Pengajuan Dana Buka Puasa Bersama di Yayasan doc

Bagi Bapak Ibu yang mempunyai maksud untuk berbagi dengan sesama di bulan Ramadhan namun "terbentur" dengan biaya, sebetulnya kita masih bisa membantu dengan cara mencari donatur yang rela menyumbangkan sebagian rezekinya untuk diberikan kepada orang-orang yang membutuhkan bantuan dalam hal pangan, yaitu dengan mengajukan proposal.

Anda yang berkunjung di situs ini tentunya sedang mencari contoh proposal tersebut, bukan?

Nah, pada kesempatan ini kami pun akan membagikan contoh proposal pengajuan dana untuk mengadakan kegiatan, membeli makanan yang akan diberikan kepada mereka yang membutuhkan pangan untuk berbuka puasa bersama.

Berikut ini contoh proposalnya:

Preview document (doc)


0 Response to "Contoh Proposal Buka Puasa Bersama di Yayasan doc"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel