Contoh Format AD ART Yayasan Pendidikan

AD ART yayasan pendidikan ini merupakan contoh landasan hukum atau konstitusi untuk setiap organisasi atau lembaga pendidikan yang resmi sebagai pedoman dan acuan dalam menentukan semua urusan, termasuk kebijakan yang berlaku di lembaga atau organisasi tertentu (dalam hal ini yaitu yayasan pendidikan) baik pondok pesantren, PAUD, dan sebagainya.

Untuk para pendiri yayasan, tentunya ingin mengetahui seperti apa AD ART yang biasa digunakan. Oleh sebab itu, windowbrain menerbitkan posting ini untuk berbagi contoh AD ART (Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga) untuk yayasan pendidikan yang mungkin baru didirikan.

Contoh tersebut kami bagikan dalam format doc dan pdf. Dengan demikian, Bapak boleh memilih tipe file apa yang diinginkan untuk di download. Bila ingin mudah di edit, maka lebih baik jika men-download file yang berupa doc.

Baiklah, kita ke deskripsi anggaran dasar (AD). Isinya terdiri atas XII BAB dengan rincian sebagai berikut:
  1. BAB I - Nama dan Kedudukan
  2. BAB II - Asas dan Tujuan
  3. BAB III - Waktu
  4. BAB IV - Ruang Lingkup
  5. BAB V - Kekayaan
  6. BAB VI - Lambang
  7. BAB VII - Organisasi
  8. BAB VIII - Dewan Pembina dan Pengawas
  9. BAB IX - Pengurus
  10. BAB X - Rapat Pengurus
  11. BAB XI - Pembubaran Organisasi
  12. BAB XII - Penutup
Contoh anggaran rumah tangga (ART), poin pentingnya sama seperti di atas, namun untuk ART lebih diperjelas lagi.

Contoh selengkapnya dapat dilihat setelah mendownload format tersebut. Untuk mendownload, kami sediakan link di bawah.

Contoh Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD ART) Yayasan Pendidikan - ( download doc ) (download pdf)

0 Response to "Contoh Format AD ART Yayasan Pendidikan"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel